Sabtu, 17 Oktober 2015

Dampak dari Jenis jenis Tambalan pada Gigi


1.    Tambalan Perpaduan Logam
Tipe tambalan gigi ini menyerupai kaca yang menutupi lapisan email gigi dibagian atas dengan   bahan logam.Itu menyerupai warna gigi dan digunakan dimahkota gigi.
 KEUNTUNGAN:
-Sangat baik untuk mengurangi kerusakan gigi jika dipasang dengan tepat.
-Sangat tahan lama karena terbuat dari logam.
-Bahannya tidak membuat gigi sensitive.
-Tidak terjadi kebocoran karena bahan ini tidak tajam jika dipasng dengan tepat.
 KERUGIAN:
-Gigi yang lain harus dicabut dikarenakan bahan logam dipasang pada bagian bawah gigi.
-Harga lebuh mahal

2.     Tambalan Campuran Emas
Tambalan ini menyurapai emas karena terbuat dari emas,tembaga dan logam kuningan dan paling  banyak dipasang dimahkota gigi,badan dan kerangka palsu yang dibuat untuk gigi.
 KEUNTUNGAN:
-Sangat baik untuk mengurangi kerusakan jika dipasang dengan tepat.
-Tahan lama
-Tidak merusak rongga mulut
-Meminimalisir pencabutan gigi lainnya
-Tidak terjadi kebocoran jika bahan ini dipasang dengan tepat.
 KERUGIAN:
-Bukan Warna gigi alami karena warnanya keemasan.
-Bahannya berat dan dingin,dapat membuat gigi jadi sensitive.
-Harga mahal.

3.     Tambalan Keramik
Tambalan ini terbuat dari bahan menyerupai kaca atau mahkota gigi yang merupakan bagian dari gigi dan bahannya menyerupai warna gigi.
 KEUNTUNGAN:
-Bahannya yang bagus untuk mengurangi kerusakan gigi.
-Melindungi permukaan gigi tapi bisa merusak gigi lainnya.
-Tidak terjadi kebocoran jika dipasang dengan tepat.
-Bahan ini tidak membuat gigi menjadi sensitif.
 KERUGIAN:
-Bahannya mudah rapu dan hancur
-Tidak direkomendasi pada gigi molar.
-Harga mahal.

4.     Tambalan Nikel
Tambalan ini adalah campuran dari nikel dan choromium.ini bewarna logam kehitaman dan digunakan untuk mahkota gigi dan jembatan dan pada gigi palsu.
 KEUNTUNGAN:
-Tidak merusak gigi jika pemasangan dengan tepat.
-Tidak merusak rongga mulut.
-Meminimalisir pencabutan gigi
-Tidak terjadi kebocoran jika pemasangan dengan tepat.
 KERUGIAN:
-Tidak warna gigi alami,karena terbuat dari logam perak kehitaman.
-Bahan berat dan dingin membuat gigi menjadi sensitif.
-Harga mahal
-Pengunaan berlebihan membuat gigi hancur.

5.      Tambalan ion kaca semen
Tambalan ini campuran dari gelas dan asam organik.Warnanya menyerupai gigi dan bervariasi,tambalan ini biasanya digunakan untuk tambalan kecil dan tambalan sementara.
 KEUNTUNGAN:
-Terlihat indah.
-Meminimalisir terjadi kerusakan karena mengandung floride.
-Bahannya tidak membuat gigi menjadi sensitif.
-Pemasangannya instan dan cepat.
 KERUGIAN:
-Harganya mahal karena biaya.
-Bahannya terbatas
-Gampang rusak dan hancur.
-Jika pemakaian tidak tepat maka akan membuat gigi rusak dan harus dicabut.

6.     Penambalan Ion Resin
Tambalan ini adalah campuran dari kaca dan ion resin dan mengandung asam organik.Menyerupai warna gigi tapi lebih trasnparan ini biasanya digunakan penambalan kecil.

KEKUNTUNGAN:
-Bahannya sangat bagus.
-Meminimalisir kerusakan gigi.
-Meminimalisir pencabutan gigi.
-Bahannya tidak membuat gigi sensitiv
-Pemasangan cepat dan instan.
  

KERUGIAN:
-Harganya mahal karena bahannya.
-Terbatas.
-Lebih cepat rusak dibandingkan amalgam dan komposit.

7.     Tambalan Amalgam
Tambalan ini adalah campuran dari silver dan semen amalgam dan merkuri dan ini bewarna perak karena bahannya.Tambalan ini sering digunakan gigi yang hancur.


KEUNTUNGAN:
-Tahan lama
-Relatif murah .
-Umumnya selesai dalam satu kali kunjungan.
-Meminimalisir kebocoran.
-Frekuensi perbaikan dan penggantian rendah.
KERUGIAN:
-Warnanya abu-abu ,tidak sesuai warna alami gigi.
-Dalam tambalan yang besar dapat melemahkan gigi dan membuat gigi retak.
-Bahan berat dan dingin membuat gigi menjadi sensitif.

8.          Tambalan Komposit
Tambalan ini adalah campuran bubuk kaca dan resin plastik,kadang-kadang disebut tambalan putih,tambalan ini biasanya pada mahkota parsial atau lengkap atau gigi yang rusak.
KEUNTUNGAN:
-Kuat dan tahan lama
-Warna alami gigi
-Risiko kecil mengalami kebocoran
-Tidak menimbulkan Korosi
-Resisten terhadap pembususkan.
-Frekuensi memperbaiki atau menganti renda sampai sedang
KERUGIAN:
-Pengunaan dosis tinggi dapat membuat gigi sensitif.
-Biaya lebih mahal dibandingkan gigi amalgam.
-Bahannya bisa mengeras dan bisa menyebabkan kerusakan lebih lanjut.
-Bisa menjadi bocor dan membuat gigi sensitive.

REFERENSI :

The Facts About Fillings

DENTAL BOARD OF CALIFORNIA 
1432 Howe Avenue   Sacramento, California 95825